Betapa mahalnya hidayah. Demi hijrah memeluk Islam, muallaf mantan Katolik Anna Christina dan anak-anaknya harus menghadapi ujian hidup yang bertubi-tubi: terusir dari rumah, ekonomi tertatih-tatih dan tinggal di gubuk reyot. Pekerjaan sebagai buruh cuci pakaian tak mampu menopang biaya hidup, tagihan kontrakan dan biaya sekolah. Untuk bangkit dari keterpurukan, ia butuh modal usaha […]
Kisah Haru Jelang Natal, Satu Keluarga Masuk Islam Tinggal di Gubuk Reyot Diterpa Banyak Ujian, Ayo Bantu..!!!

